Asosiasi Renang China; Profile, Kejuaraan, Atlet Terbaik

China merupakan salah satu negara di Asia yang cukup menonjol di bidang olahraga khususnya renang bertajuk kompetisi.

Terbukti dengan masuknya China dalam daftar negara dengan prestasi renang terbaik di dunia, China ada di urutan ke 3. Menjadi satu-satunya wakil Asia yang masuk 10 besar layak untuk diketahui lebih jauh.

Dibalik kesuksesan negara tirai bambu di dunia kompetisi renang ada peran besar dari Asosiasi Renang China atau Chinese Swimming Association (CSA). Organisasi renang CSA ini dikenal sangat bagus dalam mengkoordinasi setiap peraturan yang menyangkut kepentingan atlet termasuk dalam hal kompetisi.

Bahkan tidak sedikit sistem pelatihan yang diberikan kepada para atlet renang China cukup detail hingga mempelajari kekurangan dan kelemahan dari setiap lawan yang akan bertanding.

Inilah kenapa para atlet renang China cukup sukses di dunia kompetisi renang dan jadi salahtim terbaik di dunia.

Profil dan Sejarah Asosiasi Renang China (CSA)

asosiasi renang china
asosiasi renang china

CSA terhubung secara struktural dan ada garis kordinasi dengan federasi renang Asia dan federasi renng internasional (FINA).

Tidak hanya renang yang termasuk dalam cabang olahraga yang ada di bawah manajemen CSA, namun juga polo air, renang indah, menyelam, dan lainnya.

Dari kancah Asia sendiri, China ditemani oleh banyak negara-negara seperti Jepang, Korea termasuk Indonesia dari Asia Tenggara.

Prestasi China memang jadi negara yang paling menonjol diantara negara-negara Asia lainnya. Lalu seperti apa struktur kepengurusan CSA dan siapa atlet renang China terbaik dan berprestasi hingga saat ini? Silahkan baca sampai selesai.

Asosiasi Renang China berdiri pada tahun 1957. Saat ini kantor pusatnya ada di kota Beijing. Presiden CSA saat ini ialah Zhou Jihong.

CSA sendiri sudah banyak melahirkan kebijakan-kebijakan penting yang mampu membawa China pada kemajuan kiprah kompetisi renang di tingkat dunia. Banyak atlet renang China yang bertengger di urutan atlet profesional berprestasi dunia.

Event Kejuaraan dan Olimipade Renang China

Hingga kini, asosiasi renang China sudah berhasil menyelenggarakan berbagai event olimpiade dan kejuaraan renang Nasional dan beberapa kali menjadi tuan rumah olimpiade.

Khusus event olimpiade, Asosiasi renang China juga memiliki komite terpisah sendiri yang disebut dengan Komite Olimpiade China (Chinese Olympic Committee). Dalam pembentukan komite ini terjadi beberapa perubahan nama dari sejak dibentuknya.

Event di asosiasi renang china
Event di asosiasi renang china

China telah mulai berkompetisi di Olimpiade sejak tahun 1984. Para atlet renang dari Cina Daratan juga mulai berkompetisi di Olimpiade sejak 1936 – 1948, mereka mewakili Republik Tiongkok.

Sementara Republik Rakyat China yang berbasis di Taiwan, kini berkompetisi di Olimpiade sebagai Cina Taipei .

Kemudian Hong Kong dengan federasi renang Hongkong nya juga mengirim tim terpisah dari RRC di Olimpiade.

China sebagai tuan rumah olimpiade pernah dan akan menjadi tuna  rumah Olimpiade 2022. Adapun event kejuaraan Olimpiade yang pernah terselenggara bekerjasama dan berkordinasi dengan organisaisi renang Adaisa dan Fedrasai Olahraga Chuinna dan tentu saja FINA.

Kejuaran Olimpiade China sebagai tuna rumah pada Olimpiuade mUsim Pansa 2008 di Beikjing dan Olimpiade berikutnya di China pada 2002

Profil Sun Yang Atlet Renang China

atlet asosiasi renang china
Atlet – asosiasi renang china

Salah satu atlet renang China yang saat ini cukup jadi sorotan aadapalah Sun Yang. Siapa yang tidak mengenalnya? Sun Yang sudah sangat populer dan tak asing lagi terutama dari negara asalnya.

Sun Yang adalah salah satu tokoh yang membawa negaranya, China, masuk ke dalam salah satu bagian dari negara yang tergabung dalam federasi renang internasional.

Telah berbagai medali diraihnya dalam berbagai kejuaraan renang Nasional dan Olimpiade. Untuk Anda yang belum mengetahui mengenai Sun Yang si atlet renang hebat dan tampan asal China ini, berikut sekilas ulasan profil mengenai dirinya.

Sun Yang lahir di China pada 1 Desember 1991. Dirinya sudah sedari kecil terjun dalam dunia olahraga cabang renang.

Ia telah mengemas berbagai jejak prestasi di berbagai kompetisi renang antar negara seperti olimpiade maupun kejuaraan kelas dunia jenis lainnya.

Bahkan dirinya juga sudah sangat berpengalaman dalam dunia renang dan telah mencetak berbagai rekor muri atau rekor dunia untuk mengharumkan nama negaranya, China.

Akan tetapi, China juga sempat menjadi negara yang jadi trending topic karena adanya kontroversi dunia mengenai insiden kejuaraan yang telah diraih oleh Sun Yang ini.

Dimana saat itu Sun Yang dikabarkan menggunakan dopping saat tampil di kejuaraan renang dunia.  Isu ini sempat mengguncang dunia renang dengan berbagai tuduhan yang menunjuk dirinya.

Hal itu sontak membuat media dunia terus menyorot kasus ini. Bahkan Sun Yang sempat dibenci oleh beberapa atlet renang dunia dari negara lain yang kebetulan satu podium dengan Sun Yang.

Akan tetapi federasi renang internasional tetap mengizinkan Sun Yang bertanding dengan anggapan tidak ada bukti dan ia bersih dari setiap tuduhan yang ditujukan kepada dirinya itu.

Meskipun Sun Yang telah menuai banyak sekali kontroversi tetapi dirinya tetap menjadi salah seorang atlet hebat kebanggaan China. Tercatat ia beberapa kali pernah telah mencetak rekor dunia di ajang kejuaraan dunia internasional.

Dirinya juga dianggap berjasa lantaran prestasinya membantu mengantarkan China masuk dalam salah satu negara yang disegani di bawah federasi renang internasional.

Oke mungkin itu dulu ulasan mengenai Sun Yang si atlet renang asal China yang prestasinya menjadi salah satu pertimbangan kuat Asosiasi Renang China terdaftar di Federasi Renang Dunia (FINA).

Semoga ulasan ini bisa bermanfaat khususnya untuk Anda yang sedang mencari referensi tentang prestasi renang Chin di kancah dunia. – Editted: 17/05/2021 by IDNarmadi.

Tinggalkan komentar