Contoh wall painting 3D atau sering disebut juga sebagai Mural 3D, merupakan seni lukis dinding yang bisa membuat obyek-obyek yang ada di dalam lukisan menjadi nampak nyata. Wall painting 3D yang indah serta unik bisa memberi energi positif dan kesan kreatifitas untuk siapa saja yg melihatnya.
Wall painting 3D tidaklah sama dengan grafiti meski sama-sama sebagai seni lukisn 3D pada dinding.
Grafiti lebih menekankan hanya pada isi tulisan dan kebanyakan dibuat dengan cat semprot dan kerap diaplikasikan pada media dinding di ruang terbuka sebagai sarana penyampaian pesan positif untuk orang yang melihatnya.
Sedangkan wall painting 3D merupakan seni lukis yang menggunakan cat dinding dan umumnya difungsikan sebagai penghias dinding saja.
Desan Gambar Contoh wall painting 3D di berbagai ruangan
Anda bisa melihat beberapa desain gambar contoh wall painting 3D ini sebagai referensi untuk dilukiskan pada dinding rumah minimalis Anda.
Demikian sajian kami tentang desain gambar contoh wall painting 3D, namun karena tak semua orang bisa melukis dengan pola 3D, maka ada baiknya Anda menggunakan jasa profesional demi mendapat hasil terbaik untuk dinding rumah minimalis Anda. Anda juga bisa membaca artikel terkait kami lainya tentang contoh wall painting pada rumah minimalis. Semoga bermanfaat. (ls) editted by AL 01112021, 17/02/2022 by diminimalis