Pembangunan Rumah Instan Minimalis Ternyata Sesimpel ini

Pembangunan rumah instan minimalis merupakan cara membangun rumah yang tidak membutuhkan waktu lama. Jika dulu membangun rumah memakan waktu hingga satu bulan, kini ada cara praktis untuk membangun hunian dengan cepat dan murah.

Untuk membangun rumah instan tipe 33 menggunakan produk Domus dari PT. Tata Logam Lestari, hanya diperlukan 5 hari saja, sedangkan bila menggunakan produk RISHA dari PT. Indocement hanya dibutuhkan 3 hari saja.

Dengan memesan rumah instan, Anda hanya perlu menyiapkan lokasi yang ingin dibangun, karena semua komponennya sudah disiapkan oleh pabrik.

Pembangunan rumah instan minimalis bisa dilihat pada contoh di bawah ini

Anda bisa melihat beberapa proses pembuatan rumah minimalis yang bisa berdiri hanya dengan hitungan hari pada foto-foto di bawah ini.

membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
dinding yang dibangun pada rumah instan – narmadi.com/properti
membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
persiapan pondasi pada rumah instan -narmadi.com/properti
membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
sambungan antar panel pada rumah instan – narmadi.com/properti
membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
dinding rumah instan sudah berdiri dalam hitungan hari – narmadi.com/properti
membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
dinding rumah instan yang baru berdiri dilihat dari dalam – narmadi.com/properti
membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
ambungan antar panel rumah instan – narmadi.com/properti
membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
sambungan antar panel rumah instan – narmadi.com/properti
membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
sambungan antar panel rumah instan – narmadi.com/properti
membangun rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
model rumah instan dalam pameran – narmadi.com/properti
pembangunan rumah instan, bangun rumah instan, membangun rumah instan risha, rumah instan domus
interior rumah instan ketika sudah jadi -narmadi.com/properti

Demikian ulasan kami tentang pembangunan rumah instan minimalis. Anda juga bisa membaca artikel terkait kami tentang tren pembangunan rumah instan Indoneisa pada tautan tersebut, semoga bermanfaat. (ls) editted aL 03112021, 17/02/2022

Leave a Comment