Aplikasi Baca Berita Tanpa Iklan, Teraktual

Untuk pengguna gadget, maka aplikasi baca berita ter-update dan terpercaya tentunya sangat penting supaya mendapatkan informasi sesuai fakta dan sumber informasi yang jelas.

Namun, pernahkan anda merasakan kesal dengan iklan yang muncul pada saat membaca berita?

Sekarang perkembangan teknologi sudah semakin maju dan anda bisa dengan mudah memperoleh berita terbaru hanya dengan modal handphone saja.

Nah, bagi anda yang penasaran apa saja aplikasi baca berita terbaik tanpa iklan, maka anda bisa simak informasi ini sampai habis ya.   

Rekomendasi Aplikasi Baca Berita Teraktual

Aplikasi baca berita ini merupakan aplikasi berita ter-update dan terpercaya yang dapat anda jadikan bahan bacaan setiap hari yang bersumber dari seluruh dunia, yakni:

1. Apple News

Jika anda pengguna iPhone ataupun iPad Apple, maka anda tentunya sudah tidak asing dengan aplikasi Apple News ini.

Anda bisa menelusuri berita utama, memilih topik berita, dan juga bisa mengatur pemberitahuan berita dengan topik tertentu.

Sehingga, bisa ingin membaca berita politik terbaru dan mengaktifkan notifikasinya, maka anda akan memperoleh pemberitahuan setiap berita politik terbaru muncul.

Untuk berlangganan Apple News+, maka anda dapat membayar sebesar US$9.99.

Dengan demikian, anda tidak perlu repot untuk membaca dan cukup mendengarkan narasi melalui aplikasi Apple News ini.

2. Flipbooard

Aplikasi Baca Berita
Flipbooard sebagai Aplikasi Baca Berita

Aplikasi Flipbooard bukanlah hanya mempunyai fitur untuk membaca berita, namun cara untuk terhubung dengan orang lain.

Aplikasi baca berita Flipbooard ini mempunyai beragam topik menarik sehingga anda tidak akan melewatkan berita satupun.

Pada aplikasi baca berita ini, anda dapat membuat majalah anda sendiri yang dapat dibaca oleh pengguna dari seluruh dunia.

3. Feedly

Feedly adaLah salah satu aplikasi baca berita yang terbaik tanpa iklan berikutnya yang bisa anda download di handphone anda.

Anda yang gemar membaca online pastinya mengetahui aplikasi yang satu ini karena menampilkan beragam jenis berita dari sumber yang terpercaya.

Aplikasi ini juga dibuat supaya mudah digunakan oleh orang awam sehingga mempunyai tampilan yan sederhana.

4. Kompas.id

Instal aplikasi Kompas.id akan membuat anda merasakan seperti membaca koran hanya dengan menggunakan satu tangan.

Dengan aplikasi baca berita ini, anda akan melihat berita yang telah ditulis di Koran Kompas.

Aplikasi baca berita ini sangat bagus karena mempunyai dua fitur menarik yakni fitur Rekomendasi dan fitur Pilihan Saya.

Pada fitur Rekomendasi anda akan menemukan daftar artikel terbaik yang dipilih oleh staf Kompas.

Pada fitur Pilihan Saya, maka anda akan melihat artikel yang anda sukai, sedangkan jika anda sibuk maka anda bisa memilih fitur Baca Nanti yang memungkinkan anda untuk menyimpan berita dan bisa dibaca pada saat anda memiliki waktu luang.

5. Kurio

Untuk aplikasi baca berita menarik dan terbaru yang dapat anda gunakan yakni aplikasi baca berita Kurio.

Anda bisa membaca artikel, menonton video, mendengarkan podcast, bahkan sampai dengan membaca kliping melalui aplikasi tersebut.

Selain itu, aplikasi Kurio ini juga hampir mempunyai kesamaan dengan Line Today dan juga Babe.

Yang mana meringkas dan mengumpulkan informasi dari sumber terpercaya di Internet.

Dengan ini artinya, anda bisa memperoleh berita yang terbaru dari sumber yang terpercaya.

6. Line Today

Line merupakan aplikasi komunikasi yang saat ini mempunyai fitur baru yang dikenal dengan Line Today.

Dengan fitur baru ini, maka memungkinkan penggunanya untuk memperoleh berita terbaru dan terkini.

Fitur tersebut merupakan bagian dari satu paket aplikasi, sehingga anda hanya perlu untuk instal aplikasi Line saja.

Anda tidak perlu instal kedua aplikasi untuk mendapatkan fitur Line Today. Terdapat banyak berita yang selalu dibagikan dan diperbarui setiap harinya melalui fitur tersebut.

7. Ground News

Ground News memberikan kemudahan untuk para pembacanya dengan menyediakan ringkasan secara singkat pada setiap artikelnya.

Hal tersebut dapat membantu anda untuk memilih membaca lebih lanjut maupun tidak, alih-alih sekedar membaca judulnya saja.

Anda dapat membaca berita dari seluruh dunia karena tersedia sebanyak 50 ribu sumber berita di aplikasi Ground News ini.

Aplikasi Ground News ini mempunyai tiga jenis paket berlangganan yakni gratis, pro (US$0.83/bulan), serta premium (US$2.49/bulan).

Jika melalui fitur gratis, maka anda mempunyai akses yang terbatas, tool pembanding berita dari tiga sumber saja, serta hanya bisa menyematkan 20 minta topik yang ingin dibaca.

Sedangkan jika memilih paket langganan premium, maka anda akan mempunyai bulletin mingguan eksklusif dan juga tool pembanding berita yang tidak terbatas.

8. Google News

Aplikasi Baca Berita
Referensi Aplikasi Baca Berita

Google News merupakan salah satu aplikasi baca berita terbaik yang menjadi salah satu besutan oleh Google.

Anda dapat akses beragam berita secara gratis melalui iOS website, dan juga Android secara praktis.

Untuk panel berita yang disediakan cukup besar, tidak hanya memperoleh informasi terkini, namun anda juga bisa melihat video yang relevan.

Selain itu, anda juga bisa mengikuti topik yang anda sukai, menyimpan history berita, sampai dengan memberikan ulasan pada berita yang anda baca.

9. Babe

Aplikasi baca berita terbaik tanpa iklan yang menyediakan berita dari dalam ataupun luar negeri yang selanjutnya yakni Babe.

Aplikasi Babe ini tidak hanya memberikan berita dalam bentuk artikel, melainkan berita dalam bentuk video yang berkualitas tinggi.

10. BeritaSatu

Sebelum artikel diterbitkan melalui aplikasi baca berita ini, maka proses klarifikasi, pengecekan, serta pemeriksaan ulang sangat diperhatikan oleh tim.

Tidak masalah selama berita tersebut tidak mengandung berita palsu atau hoax. Untuk fokus berita yang terdapat dalam aplikasi BeritaSatu ini yakni membahas terkait isu politik, hukum, ekonomi, serta sosial.

11. Merdeka.com

Merdeka.com merupakan aplikasi baca berita terbaik dan paling sering digunakan untuk membaca berita terbaru.

Aplikasi ini juga akan menampilkan banyak berita seputar olahraga, politik, mobil, hiburan, serta sebagainya.

Selain itu, aplikasi baca berita ini juga mempunyai berbagai fitur menarik yang memudahkan anda untuk membaca berita di dalamnya.

12. News Republic

Aplikasi yang bisa digunakan untuk membaca berita yang berikutnya yakni aplikasi News Republic.

Meskipun saat ini dapat melihat berita dengan menggunakan aplikasi TV, namun aplikasi teks berita saat ini tetap banyak yang akses.

Jika anda ingin memperoleh berita internasional terkini secara cepat, maka aplikasi News Republic ini akan menampilkan berita dari ribuan sumber yang terpercaya dan sudah mempunyai izi dari seluruh dunia.

13. IDN App

IDN App merupakan apliaksi baca berita yang dikembangkan oleh IDN Media yang dirilis pada tahun 2020.

Anda bisa menemukan berbagai penerbit IDN Media dalam satu aplikasi IDN App ini yakni mulai dari IDN Times,Duniaku, Popmama, dan juga Popbela.

Selain menyajikan berbagai topik terkini, aplikasi baca berita ini juga mempunyai berbagai fitur menarik yakni fitur live streaming dan kuis interaktif.

Anda juga bisa mengikuti untuk menjadi penulis contributor di IDN App ini serta memperoleh poin yang nantinya bisa anda tukarkan dengan uang.

Nah, demikian daftar rekomendasi aplikasi baca berita terbaik tanpa iklan untuk anda yang ingin memperoleh berita terbaru dan terpercaya dari seluruh dunia. Selamat membaca ya.

Tinggalkan komentar