27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial

Guru merupakan salah satu orang yang paling berjasa dalam memberikan pendidikan budi pekerti dan pengetahuan pada kita. Untuk itu, tidak ada salahnya jika sesekali memberikan hadiah kado untuk mereka.

Memberikan kado untuk guru di hari guru juga bisa jadi momen yang bagus. Mengingat kado diberikan pada hari guru, maka sebaiknya pilih hadiah yang spesial dan bisa meninggalkan kesan untuk guru.

Memberikan kado untuk guru di hari guru tidak hanya untuk menunjukkan rasa penghargaan dan terima kasih. Ini juga bisa memberikan pengakuan atas upaya serta komitmen guru yang tetap mengajar khususnya ketika pandemi seperti sekarang ini.

Meski kado yang diberikan sederhana, namun guru tetap akan menghargai segala pemberian dari setiap muridnya.

Siswa menghormati guru karena kesederhanaan serta sifat berbagi pengetahuan yang sudah diberikan. Untuk itu, tidak ada salahnya untuk memberikan sedikit perhatian ketika hari guru. Berikut adalah beberapa ide kado untuk guru di hari guru yang bisa diberikan.

27 Rekomendasi Kado Untuk Guru Di Hari Guru

Berikut ini adalah beberapa rekomendasi kado untuk guru di hari guru yang bisa diberikan:

1. Tas

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 1
Ide kado untuk guru di hari guru – tas kerja

Rekomendasi ide hadiah/kado untuk guru di hari guru pertama yang bisa diberikan adalah tas. Tas menjadi kado yang sempurna karena akan selalu digunakan beraktivitas oleh guru ketika mengajar.

Ada banyak model yang bisa dipilih dan cocok untuk kado guru perempuan ataupun dijadikan sebagai kado untuk guru laki-laki. Sedangkan harganya juga masih terjangkau sehingga juga tepat dijadikan hampers bagi guru. Tas seperti ini dijual mulai dengan harga Rp. 300.000 an hingga satu jutaan.

2. Jam Tangan

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 2
ide kado untuk guru di hari guru

Jam tangan juga menjadi kado untuk guru di hari guru yang direkomendasikan. Selain cocok dijadikan sebagai kado, jam juga berguna baik itu untuk urusan formal atau informal.

Bisa dikatakan jika jam tangan adalah kado yang mewah dan pasti akan disukai para guru. Ditambah lagi, jam adalah barang yang awet sehingga bisa diingat lebih lama oleh guru. jam tangan seperti ini dijual dengna harga Rp. 840.000 an.

3. Sepatu

sepatu kulit formal
sepatu kulit formal

Kado untuk guru di hari guru berikutnya yang direkomendasikan adalah sepatu. Sama seperti jam, sepatu juga akan sering dipakai oleh guru ketika mengajar.

Namun ada hal yang harus dilakukan ketika ingin menghadiahkan sepatu untuk guru yakni ukurannya. Pastikan ukuran sepatu guru tepat agar tidak kekecilan atau kebesaran. Sepatu seperti ini dijual dengan harga Rp. 225.000 an.

4. Batik

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 3
kado untuk guru di hari guru

Ide kado untuk guru berikutnya yang bisa diberikan pada hari guru adalah batik. Baik kain atau bisa langsung berbentuk baju sama-sama bagus diberikan untuk guru.

Pilihannya juga beragam dari mulai batik tradisional sampai modern tergantung selera dari guru. Nantinya, batik bisa digunakan guru di berbagai kondisi baik sedang bekerja atau kegiatan lainnya. Baju batik bisa dibeli dengan budget Rp. 65.000 an.

5. Kue

kue tart butter siram - kado untuk guru di hari guru
kue tart butter siram – kado untuk guru di hari guru

Di hari guru, kado juga bisa diberikan untuk guru yang bisa dijadikan kado istimewa. Untuk jenis kue sangat banyak sehingga bisa dipilih sesuai selera guru dan dana yang tersedia.

Dari mulai kue bolu, kue tart atau jenis kue lainnya bisa diberikan saat hari guru. Kue tar seperti ini dijual denganharga Rp. 90.000 an.

6. Satu Paket Cangkir

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 4
kado untuk guru di hari guru – satu set cangkir kopi/teh

Satu paket cangkir juga menjadi kado yang cocok diberikan pada guru ketika hari guru. Cangkir ini nantinya bisa digunakan di rumah atau bahkan di kantor untuk minum kopi dan teh.

Ketika memilih cangkir untuk kado, pastikan desainnya elegan dan unik supaya bisa dipakai dalam waktu yang lebih lama. Produk ini bisa dibeli dengan harga Rp. 51.000 an.

7. Tumbler

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 5
kado untuk guru di hari guru – tumbler

Tumbler juga bisa dijadikan pilihan untuk diberikan sebagai kado untuk guru di hari guru. Sebaiknya, pilih ukuran tumbler yang sedang supaya lebih mudah dibawa bepergian oleh guru.

Tidak hanya praktis, namun memberikan tumbler sebagai hadiah juga bisa membantu mengurangi sampah plastik. Dijual dengan harga Rp. 40.000 an.

8. Mug Dengan Singkatan Nama Guru

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 6
kado untuk guru di hari guru – mug

Sebenarnya, arti seorang guru sangatlah berharga dan tidak ada cukup kata untuk menjelaskannya. Namun, hanya dengan menambahkan singkatan nama guru pada cangkir kopi sebagai hadiah sudah cukup untuk membuat guru terkesan.

Ini adalah salah satu ide kado terbaik untuk dijadikan hadiah ketika hari guru. Mug seperti ini bisa dibeli dengan harga Rp. 29.500 an.

9. Vas Bunga

kado untuk guru di hari guru - vas bunga
kado untuk guru di hari guru – vas bunga

Vas bunga bisa dijadikan hadiah yang manis dan sederhana namun sangat berarti untuk guru. Memberikan vas bunga lengkap dengan bunga warna-warni bisa dijadikan hadiah yang tepat di hari guru khususnya kado untuk guru wanita.

Agar lebih berkesan, sebaiknya cari tahu lebih dulu apa warna dan jenis bunga kesukaan guru. Dijual dengan kisaran harga Rp. 6.000 an hingga 16 ribuan.

10. Gantungan Kunci

kado untuk guru di hari guru - gantungan kunci
kado untuk guru di hari guru – gantungan kunci

Gantungan kunci menjadi kado yang lucu dan juga berguna untuk diberikan pada hari guru. Hadiah ini cocok diberikan untuk guru yang sudah mengajarkan tentang apa arti hidup selain tentunya pelajaran.

Untuk gantungan kunci bisa dirancang sesuai dengan mata pelajaran yang diajarkan atau disesuaikan dengan kesukaan guru. Dijual dengan harga Rp. 9.500 an.

11. Kalkulator

kado untuk guru di hari guru - kalkulator
kado untuk guru di hari guru – kalkulator

Hadiah berikutnya yang cocok diberikan sebagai kado untuk guru di hari guru adalah kalkulator. Hadiah ini sangat cocok diberikan khususnya untuk guru matematika.

Meski sederhana, namun hadiah ini sangat berharga untuk guru. Memberikan kado kalkulator akan menunjukkan rasa hormat terhadap guru meski sederhana. Kalkultor CASIO DJ-220DPLUS dengan fungsi cek dan 12 digit ini dijual dengan harga Rp. 290.000 an.

12. Tanaman

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 7
tanaman bisa dijadikan kado untuk guru di hari guru

Guru telah menanamkan akhlak dan nilai baik pada para siswa. Sifat baik  yang sudah mengakar ini bisa diibaratkan seperti tanaman yang terus tumbuh.

Untuk itu, memberikan tanaman sebagai kado untuk guru di hari guru bisa dipertimbangkan. Nantinya, tanaman akan terus tumbuh dari hari ke hari yang bisa membuat guru selalu mengingat orang yang memberikan tanaman tersebut. Tanaman seperti ini dijual dengan harga Rp. 9000 an.

13. Bantal

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 8
kado untuk guru di hari guru – bantal custom

Ide kado untuk guru di hari guru berikutnya adalah bantal. Namun, bantal yang diberikan harus diusahakan berbeda dengan yang lain.

Pastikan memilih warna bantal yang cerah dan bertuliskan kata-kata yang menekankan hari guru. Nantinya, bantal tersebut bisa digunakan oleh guru dalam waktu yang lama dan meninggalkan kesan yang baik. Bantal custom seperti ini, dijual dengan harga Rp. 20.000 an.

14. Gantungan Dinding

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 9
kado untuk guru di hari guru – gantungan dinding kayu

Hadiah gantungan dinding kayu berbentuk hati juga sangat cocok diberikan pada guru di hari guru. Tambahkan juga dengan ukiran nama guru di bagian tengah bingkai sehingga bisa mempercantik tampilan hiasan tersebut.

Beri tahu guru untuk menggantung hadiah tersebut di dinding rumah agar selalu diingat. gantungan seperti ini dijual dengan harga Rp. 80.000 an.

15. Alat Kecantikan

kado untuk guru di hari guru - alat kecantikan
kado untuk guru di hari guru – alat kecantikan

Untuk guru wanita, kado di hari guru yang bisa diberikan adalah alat kecantikan. Ini sangat tepat diberikan khususnya untuk guru yang memang senang menggunakan produk kecantikan.

Agar lebih spesial, tambahkan dengan tag sederhana yang menyebutkan tentang hari guru agar semakin disukai oleh guru. Alat pengencang muka ini dijual dengan harga terjangkau. Dibandrol dengan harga Rp. 99.000 an.

16. Mouse Pad

kado untuk guru di hari guru - mouse pad custom
kado untuk guru di hari guru – mouse pad custom

Sekarang ini, sudah hampir semua guru menggunakan laptop, tablet atau komputer ketika mengajar. Untuk itu, salah satu kado untuk guru di hari guru berikutnya yang bisa diberikan adalah mouse pad.

Agar lebih cantik, cetak dengan tema khusus terutama tema hari guru. Contohnya dengan gambar guru kecil lengkap dengan kata-kata pujian. Mouse pad custom bisa diperoleh dengan harga Rp. 20.000 an.

17. Lilin Beraroma

kado untuk guru di hari guru - lilin aromaterapi
kado untuk guru di hari guru – lilin aromaterapi

Lilin beraroma juga menjadi kado yang bagus untuk diberikan di hari guru. Selain membeli, lilin beraroma ini juga bisa dibuat bersama teman-teman kemudian dibungkus dengan kertas kado.

Untuk saran, lilin beraroma di toples kaca akan terlihat lebih berkelas dan sebaiknya cari aroma yang disukai oleh guru. Lilin aromaterapi seperti ini dijual dengan harga Rp. 29.000 an.

18. Gelang Multi Layer

kado untuk guru di hari guru - gelang multi layer
kado untuk guru di hari guru – gelang multi layer

Gelang multi layer yang terbuat dari kulit bertuliskan kata-kata untuk guru juga bagus untuk dijadikan kado di hari guru. Untuk bingkainya, pilih yang berbahan perak atau logam yang juga bisa dituliskan nama guru pada gelang tersebut.

Gelang ini tidak hanya cocok diberikan untuk guru namun juga sebagai lambang persahabatan dengan guru. Produk seperti ini bisa dibeli dengan harga Rp. 7.000 an.

19. Jam Tangan Kayu

kado untuk guru di hari guru - jam tangan kayu
kado untuk guru di hari guru – jam tangan kayu

Jika ingin memberikan kado untuk guru di hari guru yang unik, maka jam tangan kayu bisa dijadikan pilihan yang tepat.

Semua orang yang menerima jam tangan kayu ini akan merasakan kesan yang bagus termasuk juga guru. Ini disebabkan karena jam tangan kayu berbeda dengan jam tangan pada umumnya yang terbuat dari kulit.

Jam tangan ini bisa ditemukan dengan mudah di toko jam. Salah satu penghasil jam tangan kayu ini adalah Indonesia sehingga harganya juga lebih terjangkau.

Desainnya minimalis sehingga sangat cocok digunakan guru ketika beraktivitas mengajar. Produk seperti ini dijual dengan harga Rp. 115.000 an.

20. Sepatu Olahraga

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 10
kado untuk guru di hari guru

Jika ingin memberikan kado pada guru olahraga di hari guru, maka sepatu olahraga menjadi pilihan yang paling tepat.

Sepatu kets tentunya akan sering digunakan guru olahraga ketika mengajar di sekolah. Sedangkan untuk desainnya bisa disesuaikan dengan selera guru atau dipilih yang simpel saja. Sepatu olahraga seperti ini dijual dengan harga Rp. 64.000 an.

21. Lampu Meja Kayu

kado untuk guru di hari guru - lampu meja kayu
kado untuk guru di hari guru – lampu meja kayu

Untuk mempercantik tampilan meja guru, maka lampu meja kayu bisa dijadikan pilihan saat ingin memberi kado.

Selain untuk meja guru, lampu meja kayu ini juga bisa digunakan di rumah. Desain lampu meja kayu sekarang ini juga sangat banyak dari mulai yang minimalis hingga yang unik. Dijual dengan harga Rp. 152.000 an.

22. Flash Disk

kado untuk guru di hari guru - flash disk
kado untuk guru di hari guru – flash disk

Di era yang serba digital sekarang ini, flash disk sudah menjadi kebutuhan setiap orang termasuk juga oleh guru. Dari mulai dokumen, arsip, materi dan lainnya semua bisa disimpan dalam flash disk.

Untuk itu, flash disk bisa dijadikan kado untuk guru di hari guru yang bisa digunakan ketika mengajar. Khususnya untuk guru komputer, kado ini sangat cocok untuk diberikan. Produk ini dijual dengan harga Rp. 63.000 an hingga 100.000 an.

23. Pajangan Kayu Danbo

kado untuk guru di hari guru - pajangan kayu
kado untuk guru di hari guru – pajangan kayu

Kado unik untuk guru di hari guru berikutnya adalah pajangan kayu danbo. Pajangan unik ini biasanya berbentuk boneka berbahan dasar kayu yang empuk atau lunak seperti kayu pinus atau mahoni. Kerajinan ini terlihat sangat unik dan tidak biasa sehingga cocok dijadikan kado untuk guru di hari guru.

Untuk mendapatkan pajangan kayu danbo ini bisa mencarinya di penyedia jasa pernik danbo. Namun jika ingin lebih mudah, maka bisa mencarinya di toko online. Biasanya, pesanan tertentu juga bisa dibuat seperti menambah pesan atau tulisan tentang hari guru.

Alternatif lainya adalah pajangan kayu boho dekorasi dinding seperti gambar di atas. Produk seperti ini dijual dengan harga Rp. 12.900 an dengan ukuan 20 x 30 cm.

24. Rak Display Kayu

kado untuk guru di hari guru - rak display kayu
kado untuk guru di hari guru – rak display kayu

Umumnya para guru sudah berkeluarga seperti pasangan dan anak. Untuk itu, memberikan rak display kayu dirasa cocok untuk guru yang sudah berkeluarga. Nantinya, rak kayu ini bisa digunakan untuk berbagai kebutuhan seperti buku atau benda lainnya.

Meski dari ukuran memang sedikit besar, namun ada banyak fungsi yang bisa dimanfaatkan oleh guru dari rak display kayu ini. Produk seperti ini dijual dengan harga Rp. 51.000 an.

25. Tas Kasual Semi Formal

Kado Untuk Guru Di Hari Guru
Sumber: id.priceprice.com

Kado berikutnya yang juga cocok diberikan untuk guru di hari guru adalah tas kasual semi formal. Tas kasual semi formal ini juga terdiri dari banyak warna sehingga bisa disesuaikan dengan warna kesukaan guru.

Tas ini multifungsi karena bisa digunakan untuk mengajar di sekolah atau untuk aktivitas lainnya. Dijual dengan harga beragam mulai Rp. 500. 000 an.

26. Baju Koko atau Mukena

27 Ide Kado untuk Guru di Hari Guru yang Spesial 11
kado untuk guru di hari guru

Untuk guru yang beragama muslim, maka pilihan kado yang bisa diberikan adalah baju koko atau mukena. Tentunya kado ini akan sering digunakan guru ketika beribadah.

Selain itu, kado baju koko atau mukena juga sangat baik diberikan karena sekaligus mengingatkan guru untuk selalu beribadah. baju koko seperti ini dijual dengan harga Rp. 159.000 an.

27. Bekal Makan Siang

Biasanya, setiap hari para guru selalu sibuk hingga mungkin tidak punya waktu untuk makan siang. Untuk itu, hanya sekedar menyiapkan makan siang istimewa sudah cukup baik dijadikan kado untuk hari guru.

Sekarang ini, ada begitu banyak resep di internet yang bisa dilihat atau juga bisa memesannya secara online. Dengan memberikan bekal makan siang, guru akan merasa terharu karena mendapat perhatian lebih dari murid.

Menjadi guru bukanlah hal yang mudah. Ada banyak hal yang harus dilakukan untuk membibimbing para siswa agar menjadi pribadi yang baik dan cerdas. oleh sebab itu, tanggal 25 November selalu diperingati sebagai hari guru nasional sebagai tanda terima kasih atas segala jasanya.

Inilah waktunya bagi murid untuk memberikan apresiasi pada guru. Salah satu caranya adalah memberikan kado untuk guru di hari guru yang spesial.

Editted: 25/06/2021 by IDNarmadi.

Tinggalkan komentar