Mendekorasi Ruang Tamu Ukuran 3×3 yang Kekinian

Untuk menjadikan ruangan dalam rumah tampak menarik, ruangan tersebut tidak harus besar dan mewah. Contohnya saja, kita bisa menerapkan cara mendekorasi ruang tamu ukuran 3×3 agar dapat tampil lebih menarik.

Ada banyak cara yang bisa digunakan untuk mendekorasi ruangan walau ukurannya terbatas.

Mungkin, di luar sana masih banyak yang bingung bagaimana cara mendekorasi ruang tamu ukuran 3×3. Sebenarnya hal ini cukup mudah, kita hanya harus patuh pada konsep apa yang hendak diterapkan.

Sebagai contoh adalah konsep minimalis, maka kita pahami dulu apa itu konsep minimalis kemudian menerapkannya pada ruangan tertentu. Demikian juga dengan konsep-konsep lainnya.

Walau demikian, tidak bisa dipungkiri bahwa ruangan sempit di dalam rumah akan membuat seseorang merasa kesulitan dalam mendesain ruangan sesuai keinginannya dengan total.

Akan tetapi, bukan berarti ruangan yang besar akan membuat penghuni rumah semakin nyaman. Ini karena ada hal-hal lain yang dibutuhkan agar ruangan besar lebih terasa nyaman.

Ruang tamu minimalis juga dapat terasa nyaman di samping tetap fungsional. Pengaturan yang sesuai akan mewujudkan kesan yang diinginkan ketika Anda ingin mendekorasi ruang tamu ukuran 3×3.

Berikut adalah beberapa pengaturan yang bisa kita terapkan.

Cara Mendekorasi Ruang Tamu Ukuran 3×3 Agar Tetap Menarik

mendekorasi ruang tamu ukuran 3x3, desain ruang tamu ukuran 4x3, desain ruang tamu ukuran 2x2, desain ruang tamu minimalis ukuran 2x3, desain ruang tamu minimalis ukuran 3x4, interior ruang tamu minimalis modern, desain ruang tamu minimalis type 36, desain ruang tamu kecil, ruang tamu 2x2
Contoh mendekorasi ruang tamu ukuran 3×3 dengan penataan yang simpel – narmadi.com

Berikut ini beberapa cara mendesain ruang tamu ukuran 3×3 agar terlihat lebih luas dan menarik.

1. Cermin di Dinding

menata ruang tamu sempit, menata ruang tamu tanpa kursi, menata ruang tamu minimalis
cermin bisa memberikan efek luas pada ruang tamu minimalis Anda – mendekorasi ruang tamu ukuran 3×3 – narmadi.com

Pemasangan cermin di dinding bukanlah tanpa alasan. Adanya cermin sebagai bagian dari interior ruang tamu minimalis modern akan membuat ruangan tampak lebih luas.

Penempatannya bisa di beberapa titik karena tempat yang kecil. Ide satu ini biasa diterapkan di beberapa kafe maupun restoran.

Ukuran cermin bisa sedang hingga besar. Umumnya cermin yang dipasang dalam keadaan berdiri serta menampakkan seluruh badan apabila kita berdiri di depannya.

Pemasangan cermin menempel pada salah satu bagian dinding agar menampakkan pemandangan keseluruhan ruangan.

2. Sofa yang Ukurannya Pas

Letakkan sofa dengan ukuran yang pas di dalam ruang tamu. Sofa memang dianggap menempati terlalu banyak tempat dalam ruangan, namun sofa juga adalah barang wajib agar para tamu yang berkunjung bisa duduk dengan nyaman.

Tonjolkan kesan minimalis lewat pemilihan sofa yang memiliki dua dudukan lalu padukan bersama kursi dan meja dari kayu.

Pilih sofa yang sesuai dengan ukuran ruangan. Untuk ruang tamu mungil, pilih sofa letter L dan tempatkan menempel tembok.

Sementara untuk dekorasi ruang tamu yang lebih besar, pilih sofa letter U lalu tempatkan di tengah ruangan.

3. Pemilihan Warna Cat Netral

Cara Menata Ruang Tamu Persegi Panjang, cara menata ruang tamu yang memanjang, cara menata ruang tamu yang luas, cara menata ruang tamu yang menyatu dengan ruang keluarga, cara menata ruang keluarga, menata ruang tamu pintu tengah, menata ruang tamu sederhana, cara menata ruang tamu dan dapur, cara menata ruang tamu ukuran 4x4
Maksimalkan dekorasi ruangan dengan pemilihan warna cat yang tepat – mendekorasi ruang tamu ukuran 3×3 – narmadi.com

Warna cat dinding memegang peranan besar pada keseluruhan ruangan.

Warna netral terutama akan membuat ruangan tampak lebih besar, terutama pada ruangan yang memiliki ukura kecil.

Selain warna netral, dapat dipilih pula warna-warna cerah.

Asalkan jangan menggunakan warna yang terlalu mencolok mata karena akan membuat ruangan tampak lebih sempit. Hindari pula warna-warna gelap karena akan membuat ruangan semakin tampak sempit dan kecil.

Selain itu, warna-warna yang cenderung tua takkan dapat memantulkan sinar matahari sehingga ruangan menjadi gelap.

4. Tanaman Interior

Pilih tanaman hijau yang daya hidupnya tinggi serta tidak terlalu membutuhkan sinar matahari. Kita takkan kerepotan dalam membawanya ke luar rumah agar mendapat pancaran sinar matahari. Perhatikan pula ukuran dari tanaman ini dan pastikan bisa diletakkan dalam ruangan yang sempit.

5. Maksimalkan Sinar Matahari Yang Didapat

Cara desain ruang tamu ukuran 2×2 ialah dengan memaksimalkan cahaya alami yang berasal dari luar ruangan. Agar dapat tercipta kesan ruangan yang luas, akan diperlukan cahaya alami dalam jumlah yang cukup.

Itulah pentingnya cahaya alami dari luar rumah serta harus dipertimbangkan dengan cermat.

Hal ini juga yang membuat pemilihan warna cat netral menjadi sangat berarti. Warna netral akan turut memberi kesan ruangan yang luas di ruang tamu. 

Kita juga bisa menambahkan jendela unik sendiri. Tujuannya tentu agar cahaya alami dari sinar matahari bisa masuk dengan maksimal dan berguna dalam penerangan di siang hari.

Itulah beberapa cara yang dapat kita lakukan dalam hal desain ruang tamu ukuran 4×3. Ada baiknya kita pahami dulu seperti apa cara-cara menata ruang tamu yang sederhana agar tampak istimewa.

Banyak tips yang bisa dipraktekkan dan tanpa memakan biaya besar. Kuncinya adalah kreativitas masing-masing dalam mendekor interior rumah.

Satu hal yang penting diperhatikan dalam desain interior ruangan ialah anggarannya. Beberapa konsep yang telah disebutkan di atas akan membutuhkan perabot khusus dalam mempercantik interior ruangan, baik dapur maupun ruang tamu.

Jika kita belum memiliki perabotan yang diinginkan, maka kita harus mengeluarkan anggaran khusus untuk membeli atau memesan perabot yang sesuai.

Besaran anggaran yang dikeluarkan untuk dekorasi rumah hendaknya turut diperhitungkan. Pastikan biayanya bisa dicover oleh ketersediaan budget. Jangan sampai kita memaksakan satu konsep tertentu dan tidak memikirkan berapa biayanya.

Hal ini akan dapat berakibat fatal di mana dana tak sesuai pengeluaran dan menjadikan penerapan konsep tak maksimal.

Jika ternyata budget yang dimiliki cukup minim, maka yang harus kita lakukan adalah mengembangkan kreativitas agar bisa tetap mendekorasi rumah sesuai impian.

Dekor rumah tak harus mahal asal kreatif. Dengan modal kreativitas tinggi, biaya terjangkau sekalipun akan cukup untuk menjadikan rumah kian menarik dan cantik.

Ragam cara mendekorasi ruang tamu ukuran 3×3 di atas terbilang dapat diterapkan dengan mudah. Kita bisa mempraktekkan langkah-langkahnya di rumah minimalis masing-masing.

Jadikan hunian tempat tinggal semakin nyaman dan cantik berkat pengaturan rumah yang sesuai.Selain memahami cara mendekorasi ruang tamu ukuran 3×3, ada baiknya Anda juga memahami cara menata ruang tamu sederhana agar terlihat istimewa agar interior Anda semakin nampak elegan(us) -editted by RN270332019, 02/02/2022 by UN

Lutfi N

Menulis seputar property sejak tanggal 7 Agustus 2016. Hobby menulis dan membaca. Bacaan seputar konsep hunian. Topik yang disukai adalah topik yang mengedepankan kenyamanan tempat tinggal.

All Post | Website

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *