10 Obat Asam Urat dan Kolesterol di Apotik Paling Ampuh & Aman

Obat asam urat dan kolesterol di apotik dapat menjadi andalan bagi Anda yang menderita dua gangguan kesehatan tersebut.

Asam urat yang tiba-tiba kambuh atau kadar kolesterol yang tinggi dapat diatasi segera hanya menggunakan obat-obatan yang dibeli di apotik.

Jenis obat-obatan tersebut biasanya akan disesuaikan dahulu dosisnya oleh seorang apoteker atau tenaga medis sehingga dijamin aman saat dikonsumsi.

Ada beberapa jenis obat asam urat dan kolesterol di apotik yang akan direkomendasikan di sini untuk Anda pengidap penyakit tersebut.

Rekomendasi Obat Asam Urat dan Kolesterol di Apotik

Pada artikel ini akan dibagikan sejumlah rekomendasi obat asam urat dan kolesterol di apotik yang ampuh.

Beberapa diantaranya memang harus dengan resep dokter dan tidak aman jika dikonsumsi dalam jangka panjang.

Selain itu, pemakaian obat secara rutin juga sebaiknya selalu dalam pengawasan serta anjuran dari dokter yang menangani.

Rincian mengenai produk obat asam urat dan kolesterol di apotik tersebut dapat Anda simak pada ulasan di bawah ini:

5 Merk Obat Asam Urat di Apotik

obat asam urat dan kolesterol di apotik

Kadar asam urat yang tinggi dalam tubuh biasanya akan ditandai dengan munculnya inflamasi atau peradangan.

Itulah mengapa kandungan utama pada obat asam urat ini adalah mencegah atau mengobati adanya peradangan.

Ada 5 macam obat asam urat di apotik yang akan dibagikan di sini yaitu sebagai berikut:

1. METHYLPREDNISOLONE 8 mg 10 Tablet

Kisaran harga: 6.000-12.900 per strip

Methylprednisolone adalah obat asam urat yang mengandung hormon steroid yang fungsinya tak lain sebagai anti inflamasi.

Obat ini termasuk dalam golongan kortikosteroid yang perannya menyembuhkan pembengkakan atau supresi inflamasi yang diakibatkan asam urat tinggi.

Methylprednisolone harus dikonsumsi sesudah makan dan dosisnya berbeda-beda antara anak-anak dan dewasa baik dosis awal, dosis pemeliharaan, ataupun dosis substitusi.

2. PREDNICORT 8 mg 10 Tablet

Kisaran harga: 41.000-71.000 per strip

Prednicort adalah obat asam urat yang juga mengandung Methylprednisolon yang berfungsi untuk mengurangi peradangan dan supresi inflamasi.

Obat Prednicort ini termasuk dalam golongan glukokortikoid yang tak lain adalah turunan prednisolon yang cara kerjanya mengikat reseptor glukokortikoid.

Obat asam urat yang satu ini termasuk dalam golongan obat berlogo merah atau obat keras sehingga harus dengan petunjuk dokter.

3. ALLOPURINOL 100 mg 10 Tablet

Kisaran harga: 2.400-4.300 per strip

Allopurinol termasuk dalam obat generik yang cukup ampuh untuk menurunkan asam urat dalam darah.

Cara kerja obat ini adalah dengan menghambat suatu enzim yang bernama xanthine oksidase yang nantinya akan membentuk asam urat.

Obat ini juga seringkali digunakan untuk atasi penyakit batu ginjal yang komponen penyusunnya adalah kalsium oksalat dan asam urat.

4. CELEBREX 200 mg 10 Kapsul

Kisaran harga: 163.300-216.200 per strip

Celebrex adalah golongan obat anti inflamasi karena memiliki kandungan Celecoxib nonsteroid (OAINS).

Obat yang satu ini ampuh untuk mengatasi nyeri yang diakibatkan oleh pembengkakan atau peradangan secara umum.

Akan tetapi, bagi Anda penderita magh harus berhati-hati dengan obat ini karena sedikit beresiko pada tukak lambung.

5. FEBURIC 80 mg 10 Tablet

Kisaran harga: 240.000-293.000 per strip

Rekomendasi obat asam urat yang terakhir adalah Feburic. Obat ini memiliki kandungan Febuxostat.

Febuxostat ini merupakan sebuah inhibitor atau penghambat dari enzim xanthine oxidase yang menjadi pemicu munculnya asam urat.

Dengan mengkonsumsi Feburic, maka zat dalam obat tersebut akan mengurangi produksi asam urat yang terjadi dalam tubuh penderitanya.

5 Merk Obat Kolesterol di Apotik

obat asam urat dan kolesterol di apotik

Kolesterol merupakan bagian dari lemak yang apabila kadarnya terlalu tinggi di atas normal dapat menyebabkan beberapa gangguan kesehatan.

Sejumlah gejala yang ditimbulkan dari kadar kolesterol tinggi adalah sering kram, kehilangan keseimbangan, stress, penurunan nafsu makan, dan mudah mengantuk.

Apabila tidak ditangani dengan benar dapat menyebabkan sejumlah komplikasi yang berbahaya untuk metabolisme tubuh.

Oleh sebab itu, inilah 5 macam obat kolesterol yang dapat dibeli di apotik jika kolesterol Anda tinggi:

1. FENOFIBRATE 300 mg 10 Kapsul

Kisaran harga: 23.000-62.000 per strip

Fenofibrate merupakan kapsul penurun kolesterol dalam darah sehingga termasuk dalam golongan fibrat.

Obat ini bekerja secara efektif dengan menurunkan kadar trigliserida dan meningkatkan lemak baik (HDL) dalam darah.

Kandungan pada obat anti kolesterol ini bekerja dengan meningkatkan liposis atau pemecah lemak dan trigliserida sehingga peredaran darah menjadi lancar.

2. LIPITOR 20 mg 10 Tablet

Kisaran harga: 233.000-308.000 per strip

Lipitor adalah obat kolesterol yang bekerja secara umum baik untuk menurunkan kadar LDL, trigliserida, ataupun apo-B.

Obat ini mengandung enzim Atorvastatin sehingga termasuk dalam golongan statin yang menghambat HMG-CoA reduktase.

Selain untuk menurunkan kadar kolesterol, Lipitor juga kerap digunakan sebagai obat pendamping diet karena fungsinya yang menurunkan kolesterol total.

3. ATORVASTATIN 20 mg 10 Tablet

Kisaran harga: 9.000-57.000 per strip

Sama seperti halnya Lipitor, obat Atorvastatin ini juga diperuntukkan untuk mengatasi kolesterol yang tinggi.

Adanya enzim Atorvastatin dalam obat ini bekerja efektif untuk menurunkan LDL (Kolesterol jahat) dan menaikkan jumlah HDL (Kolesterol baik).

4. SIMVASTATIN 10 mg 10 Tablet

Kisaran harga: 4.000-7.000 per strip

Simvastatin tergolong dalam obat statin yang bekerja efektif untuk menghambat suatu enzim yang mempercepat proses sintesis pada kolesterol.

Dengan mengkonsumsi obat ini, maka akan menurunkan kadar trigliserida dan LDL dalam darah.

5. GEMFIBROZIL 300 mg 10 Kapsul

Kisaran harga: 5.000-11.000 per strip

Gemfibrozil digunakan sebagai obat kolesterol karena mampu menurunkan kadar lipid yang tak lain adalah lemak trigliserida.

Selain menurunkan kadar kolesterol, obat ini juga mampu mencegah munculnya penyakit jantung serta komplikasi lainnya yang berhubungan dengan sirkulasi darah.

Anjuran Konsumsi untuk Pembelian Obat Asam Urat dan Kolesterol di Apotik

Membeli obat asam urat dan kolesterol di apotik tentu tidak boleh sembarangan karena ada aturan khusus supaya aman saat dikonsumsi.

Ada beberapa poin penting yang harus diperhatikan bagi yang hendak membeli obat-obatan tersebut melalui apotik yaitu sebagai berikut:

  • Pembelian obat asam urat dan kolesterol di apotik sudah diresepkan sebelumnya oleh tenaga medis yang pernah menangani
  • Sebaiknya konsumsi maksimal satu strip untuk obat asam urat dan kolesterol yang dibeli dari apotik
  • Pada kondisi khusus, seperti asam urat atau kolesterol tinggi pada anak atau ibu hamil, konsultasikan dahulu ke tenaga medis mengenai jenis obat dan dosisnya
  • Jika konsumsi obat asam urat dan kolesterol di apotik tidak kunjung ada perubahan baik, segera konsultasikan ke tenaga medis

Demikianlah ulasan singkat mengenai 10 macam obat asam urat dan kolesterol di apotik dan beberapa anjuran penting lainnya.

Jangan lupa tingkatkan imun tubuh dengan cara menjaga pola hidup sehat supaya kondisi metabolism tubuh semakin membaik secara keseluruhan.

Editor: UN.

Leli Ristiana

lahir dan besar di Kota Pemalang. Lulusan dari perguruan tinggi Universitas Teknologi Yogyakarta (UTY).

Tinggalkan komentar

Apk Penghasil Uang Download Apk Keuangan
Aplikasi Kencan Online
9 Aplikasi Kencan Online Terpopuler Buat Cari Jodoh, Mau Coba?
Aplikasi Pengubah Teks
Daftar Aplikasi Pengubah Teks yang Gratis
Aplikasi Novel Offline
Daftar Aplikasi Novel Offline Terbaru, Gratis dan Nyaman Dibaca
Agama Islam Bahasa Contoh Pidato Contoh Proposal Contoh Soal Contoh Surat Elektronik Email Kuota Edukasi Mewarnai Gambar Microsoft Office Olahraga Search Engine Optimization Ukuran Website Development
Cara Membuka Safe Search yang Terkunci di HP
3 Cara Membuka Safe Search yang Terkunci di HP dengan Cepat dan Aman
Film Kartun Terbaru
10 List Film Kartun Terbaru yang Lucu dan Unik
Aplikasi pembuat jadwal pelajaran
5 Aplikasi Pembuat Jadwal Pelajaran, 100% Gratis, Praktis, & Fleksibel
Kado Anak Kado Bayi Kado Guru Kado Orang Tua Kado Pernikahan Kado Teman
Dekorasi Ultah Anak
9 Dekorasi Ultah Untuk Anak yang Unik & Menggemaskan
Hampers Ulang Tahun Anak
14 Ide Hampers Ulang Tahun Anak yang Lucu dan Bermanfaat
hampers kado pernikahan
Berkesan! 7 Rekomendasi Hampers Kado Pernikahan
Facebook Instagram LinkedIn Pinterest Telegram TikTok Twitter WhatsApp Youtube
Youtube premium gratis
Cara Daftar & Nonaktifkan Youtube Premium Gratis Trial 30 Hari
Youtube Music Premium Mod
Youtube Music Premium Mod Terbaru, Nikmati Lagu Favorit Gratis No Iklan!
Youtube Premium Mod Apk
Youtube Premium Mod Apk: Ini 7 Kelebihan dan Kekurangannya
Desain Kolam Renang Finishing Kolam Renang Instalasi Kolam Renang Pembuatan Kolam Renang Perawatan Kolam Renang Perbaikan Kolam Renang Perlengkapan Kolam Renang Renovasi Kolam Renang Ukuran Kolam Renang
Cara Menghitung dan Memilih Pompa Kolam Renang
Cara Menghitung Kapasitas & Memilih Pompa Kolam Renang
Gutter Kolam Renang via natare.com
Gutter pada Kolam Renang, Ukuran, & Tips Pembuatannya
instalasi pemipaan kolam renang
6 Poin Penting Saat Instalasi Pemipaan Kolam Renang
Keluhan Kehamilan Makanan dan Minuman Perkembangan Janin Persalinan Tanda-Tanda Hamil
obat batuk alami untuk ibu hamil
5 Obat Batuk Alami untuk Ibu Hamil yang Aman dan Efektif
bahaya buah naga untuk ibu hamil
7 Bahaya Buah Naga untuk Ibu Hamil Jika Dikonsumsi Berlebihan!
Stretch mark ibu hamil
Cara Mengatasi Stretch Mark Ibu Hamil Secara Alami dan Medis
Nama Bayi Kembar Nama Bayi Laki-Laki Nama Bayi Perempuan
20 Rangkaian Nama Bayi November
20 Rangkaian Nama Bayi November, Bagus Penuh Doa
17 Kumulan Nama Sansekerta Perempuan
Rangkaian 3 Kata, Nama Sansekerta Bayi Perempuan, Anggun!
Nama Bayi Laki-Laki Islami 2020
40+ Rangkaian Nama Bayi Laki-Laki Islami, A-Z dan Artinya
BPJS Finance Kesehatan Pendidikan Pulsa
Cara Transfer Virtual Account Mandiri
7 Cara Transfer Virtual Account Mandiri Lewat ATM Hingga M-Banking, Cek Disini!
Pengkinian Data JMO
3 Cara Pengkinian Data JMO Terbaru, Bisa Offline & Online
Cara klaim JHT online
Cara Klaim JHT Online dengan Mudah