Mari Memuliakan Tetangga Rumah Kita

Mari kita belajar untuk memuliakan tetangga rumah. Dari jendela ini, kita dapat melihat pemandangan di luar rumah kita. Ya, nampak begitu jelas oleh kita suasana tetangga kita. Tentang keadaan mereka, baik tatkala bahagia maupun duka.

Jendela ini memberikan kepada kita tontonan kisah nyata kehidupan rumah tangga, dan Rosul kita mengajarkan untuk memuliakan tetangga kita.

Dari jendela ini pula, semestinya kita banyak belajar dan bersikap. Ya, karena tetangga kita memiliki hak atas diri dan keluarga kita.

Kadang tetangga kita dalam keadaan yang kurang baik, atau kadang terjadi pertengkaran dalam rumah tangga mereka. Hal semacam ini bukanlah episode sinetron yang dengan mudah kita ceritakan kepada orang lain.

Memuliakan tetangga sebagaimana Rosul perintahkan

memuliakan tetangga yang nampak dari jendela rumah kita - narmadi.com/properti
memuliakan tetangga yang nampak dari jendela rumah kita – narmadi.com/properti

Rasulullah sholallohu’alaihiwasallam bersabda,

“Tahukah kalian apakah ghibah itu?” Sahabat menjawab, “Allah dan Rasul-Nya lebih mengetahui.” Nabi sholallohu’alaihiwasallam berkata, “Yaitu engkau menyebutkan sesuatu yang tidak disukai oleh saudaramu.”  Beliau ditanya, “Bagaimanakah pendapat Anda, jika itu benar ada padanya?” Beliau menjawab, “Kalau sebenarnya begitu berarti engkau telah mengghibahinya, tetapi jika yang kau sebutkan tidak benar maka engkau telah berdusta atasnya.”
(HR. Muslim).

Sebagai tetangga, mereka memiliki hak dari keluarga kita, setidaknya hak untuk selamat dari keburukan sikap maupun perkataan kita. Dan Rasulullah sholallohu’alaihiwasallam telah memperingatkan kita,

“Tidak akan masuk surga orang yang tetangganya tidak merasa aman dari gangguannya.”
(HR. Bukhari dan Muslim).

Sayangnya, banyak orang merasa senang menceritakan kejelekan tetangganya. Sungguh ucapan itu telah menyakiti tetangga walaupun dia tidak mengetahuinya.

Cacat yang dimiliki oleh mereka, hendaklah kita merahasiakannya. Jika cacat itu berupa kemaksiatan kepada Allah, maka nasihatilah dia untuk bertaubat. Itupun jika memungkinkan, atau paling lemah kita bisa mendoakannya.

Rasulullah sholallohu’alaihiwasallam bersabda,

“Barangsiapa menutupi aib muslim lainnya, maka Allah akan menutup aibnya pada hari kiamat kelak.”
(HR. Bukhari).

Apabila mereka dalam kesulitan, hak mereka adalah mendapat pertolongan kita. Dan dari jendela rumah kita, maka kita akan mengetahui seberapa besar kesulitan mereka dan seberapa mampu kita menolong mereka.

Rasulullah sholallohu’alaihiwasallam bersabda,

“Barangsiapa yang menghilangkan kesulitan sesama muslim, maka Allah akan menghilangkan darinya satu kesulitan dari berbagai kesulitan di hari kiamat kelak.”
(HR. Bukhari).

Dari jendela rumah kita, merupakan awal sikap kita terhadap tetangga. Sungguh, memuliakan tetangga dijadikan sebagai indikasi keimanan oleh Rasulullah sholallohu’alaihiwasallam.

yang nampak dari jendela rumah kita - narmadi.com/properti
yang nampak dari jendela rumah kita – memuliakan tetangga – narmadi.com/properti

مَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِاللهِ وَالْيَوْمِ الْآخِرِ فَلْيُكْرِمْ جَارَهُ
“Barangsiapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaknya ia muliakan tetangganya”

(HR. Bukhari dan Muslim).

(aa)

Baca profil Dimulti Pool, Perusahaan kontraktor kolam renang yang melayani jasa perencanaan pembangunan kolam renang, jasa desain kolam renang, jasa renovasi kolam renang rumah pribadi, hotel, apartemen, villa, guess house dan kolam renang umum lainnya yang profesional dan bergaransi.

UmNar

Type approval certification specialists and Swimming pool consultant in Jakarta. Aktif di konsultan jasa sertifikasi alat telekomunikasi dan perusahaan jasa konstruksi. Masih sibuk belajar. Termasuk belajar menulis. Happy selalu ditemani Istri dan 6 orang anak. Feel free to follow me on LinkedIn.

Tinggalkan komentar

Biaya bangun Rumah Ukuran 8x12
Perkiraan Biaya Bangun Rumah Ukuran 8×12
Membangun Rumah dengan Biaya 20 Juta
Begini Bangun Rumah dengan Biaya 20 Juta
Biaya Bangun Rumah 2 Lantai 4x6
Estimasi Biaya Bangun Rumah 2 Lantai 4×6
biaya bangun rumah 2 lantai 5x7
Estimasi Biaya Bangun Rumah 2 Lantai 5×7
Desain Rumah 6x9 2 Kamar Tidur
Inspirasi Desain Rumah 6×9 2 Kamar Tidur
Desain Rumah Jepang Minimalis 2 Lantai
Desain Rumah Jepang Minimalis 2 Lantai, Eye Catching
Desain Rumah di Tanah Berundak
Inspirasi dan Tips Desain Rumah di Tanah Berundak
Desain Rumah 100 Meter 2 Lantai
Desain Rumah 100 Meter 2 Lantai, Mewah, Berkelas
desain interior minimalis
Desain Interior Minimalis di Setiap Ruangan
interior rumah type 36 2 kamar
Desain Interior Rumah Type 36 2 Kamar, Mewah dan Elegan
Desain Interior Rumah Type 36 2 Kamar
Kumpulan Desain Interior Rumah Type 36 2 Kamar
Interior Rumah Segitiga
Tips Memilih Interior Rumah Segitiga dan 6 Idenya
Cat Jotun untuk Ruang Tamu
Top 3 Warna Cat Jotun untuk Ruang Tamu
Cat Ruang Tamu yang Bagus
Inspirasi Cat Ruang Tamu yang Bagus
Desain Ruang Tamu Ukuran 2x1
Insight Desain Ruang Tamu Ukuran 2×1
Plafon PVC Ruang Tamu Minimalis
5 Plafon PVC Ruang Tamu Minimalis Terbaik
Lemari Pembatas Ruang Tamu dan Ruang Keluarga
Lemari Pembatas Ruang Tamu dan Ruang Keluarga
Warna Cat Ruang Keluarga yang Sejuk
Warna Cat Ruang Keluarga yang Sejuk
Pembatas Ruang Tamu dan Ruang Keluarga
Pembatas Ruang Tamu dan Ruang Keluarga
Desain Ruang Keluarga Minimalis Elegan
Desain Ruang Keluarga Minimalis Elegan
Wastafel Kamar Mandi Kecil
Wastafel Kamar Mandi Kecil: Solusi Ruang Terbatas
Desain Kamar Mandi Minimalis 2x3
12 Ide Desain Kamar Mandi Minimalis 2×3
Keramik Kamar Mandi Motif Batu
10 Inspirasi Keramik Kamar Mandi Motif Batu
ukuran kamar mandi ideal
Ukuran Kamar Mandi Ideal untuk Rumah Hunian